Rabu, 15 Februari 2012

Project iklan layanan masyarakat berbasis animasi

Latar Belakang

Dalam menghadapi Uji Kompetensi Keahlian atau Tugas Akhir Sekolah serta sebagai satu syarat untuk mengikuti Ujian Nasional, maka setiap siswa mempunyai tugas yang diberikan dari pihak sekolah, setiap kompetensi keahlian masing-masing siswa mendapatkan tugas yang berbeda-beda.
Dalam hal ini, saya sebagai peserta Kompetensi Keahlian Multimedia mendapatkan tugas untuk membuat  iklan layanan masyarakat berbasis animasi, video dan school profile berbasis web.
Iklan layanan masyarakat ini dibuat dengan tujuan agar dapat mengikuti Ujian Kompetensi Kejuruan (UKK) dan ini merupakan salah satu syarat mengikuti Ujian Akhir Nasional (UAN). saya sampaikan rasa terima kasih kepada semua pihak, terutama bapak dan ibu guru, keluarga serta sahabat-sahabat tercinta yang telah member bantuan atau dorongan, baik moril maupun materil.
Semoga rencana kerja ini dapat bermanfaat bagi perkembangan Teknologi Komunikasi dan Informasi khususnya bagi saya yang bergerak dibidang Multimedia.

Cover Iklan layanan masyarakat berbasis video

Cover School profile berbasis web

Cover Iklan layanan masyarakat berbasis animasi